Hotel Bobobox
Halo semuanya, apa kalian tau tentang Hotel Bobobox ?
Bobobox adalah pengelola jaringan hotel kapsul waralaba di indonesia yang di desain minimalis dengan jaringan teknologi di dalam ruangannya dengan menggunakan aplikasi.
Bobobox juga sudah ada di beberapa daerah di kota-kota besar loh ka seperti Jakarta, Bandung, Bekasi, Tangerang, Surakarta, Semarang, Malang, Yogyakarta.
Dan salah satu yang uniknya ialah jika kakanya baru pertama kali check-in, kaka nya di sarankan untuk mengunduh aplikasi Bobobox terlebih dahulu yah ka, karena proses checkin dan checkout ituh menggunakan aplikasi.
Hotel Bobobox ini memiliki 4 tipe pod yang di bagi menjadi 2 yaitu Earth Single, Sky Single dan Earth Double, Sky Double.
Earth Double (berkapasitas 2orang) posisi pod yang di bawah
Sky Double (berkapasitas 2orang) posisi pod yang di atas
Hotel Bobobox ini menyediakan fasilitas umum loh ka, seperti Wifi yang kenceng di setiap tempat, Communal space, pantry, dan mushola.
Karena Bobobox ini konsepnya Hotel Kapsul jadi untuk toilet ataupun bathroom kalau ingin mandi atau buang air kaka nya harus keluar pod dulu yah :)
Karena kamar mandinya sharing namun untuk laki² dan perempuan tetep dipisah yah ka, jadi aman, wangi , dan bersih loh ka dan di dalam kamar mandinya pun sudah ada westafle, hair drayer, hand drayer dan air panas.
Selain itu, ada beberapa fasilitas yang di sediakan di dalam pod seperti Meja, kaca, Ac, Colokan, dan B-pad nah, Untuk B-pad ini kita bisa mengatur beberapa warna lampu bahkan kecerahannya juga bisa di atur sesuai keinginan kita.
Selain itu juga, kita bisa mendengarkan musik di dalam pod bahkan dari smartphone juga bisa dengan menghubungkan bluetooth yang ada di B-pad nya, Tapi perlu di ingat yah ka, pod tidak kedap suara jadi jangan terlalu keras yah.
Hotel Bobobox ini juga sangat cocok bagi pekerja yang dari luar kota, backpaker, ataupun wisatawan, karena di Bobobox ini ada paket longstay nya juga loh ka, ada paket 3hari, 1minggu bahkan 1bulan juga ada, dengan harga yang sangat terjangkau.
Nah, jadi bagaimana ka ? penasaran kan dengan Hotel Bobobox ini ? So, segera booking lewat aplikasinya langsung atau lewat OTA seperti Traveloka, Agoda, Tiket.com dll.
Jangan lupa share juga yah ka, tentang pengalaman kaka menginap di Hotel Bobobox ini di Kolom komentar :)
Terimakasih dan sehat selalu
Rmdhnprst
Komentar
Posting Komentar